Rabu, 02 Oktober 2013

Minuman

Di dunia ini ada berbagai jenis minuman, dengan berbagai jenis tempat penyajian, jenis, suhu penyajian, manfaat. Minuman adalah cairan yang dapat menghilangkan dahaga.

Dari segi tempat penyajian, ada beberapa jenis tempat penyajian yaitu: 
1. Botol Plastik. Contohnya: Fanta, Sprite, Pepsi, Coca cola, Aje Big Cola, Larutan Cap kaki 3, Ultramilk, Teh Pucuk Harum, Indomilk
2. Gelas Plastik.  Contohnya: Teh Gelas
3. Botol/Gelas Plastik. Contohnya: Aqua
4. Botol Keramik. Contohnya: Malaga Dan Sirup
5. Botol/Gelas Plastik/Keramik: Jus dan Sirup
6. Dari sumbernya. Contohnya: Es Kelapa

Dari Segi jenis, ada beberapa jenis minuman yaitu:
1. Soda. Contohnya: Fanta, Sprite, Coca Cola, Pepsi, dan Aje Big Cola
2. Alkohol. Contohnya: Malaga.
3. Air Mineral. Contohnya: Aqua
4. Campuran. Contohnya: Sirup, Kopi Susu
5. Yoghurt. Contohnya: Yakult
6.  Teh. Contohnya: Teh Gelas, Teh kotak, Teh Pucuk Harum
7.  Buah. Contohnya: Jus, Kopi, dan Es Kelapa Muda.
8. Larutan. Contohnya: Larutan Cap kaki 3

Dari segi suhu penyajian hanya ada 3 jenis minuman yaitu:
1. Hangat. Contohnya: Kopi
2. Dingin. Contohnya: Es Kelapa Muda dan Jus
3. Hangat/Dingin: Fanta, Sprite, Pepsi, Coca Cola, Aje Big Cola, Dll.

Dari segi manfaat, Hanya ada 2 jenis manfaat, yaitu Biasa (Sebagai Penghilang dahaga). Contohnya: Aqua, Teh Gelas, Teh pucuk harum. Dan Obat (Penyembuh atau pencegah penyakit). Contohnya: Larutan Cap Kaki 3 dan Yakult.

1 komentar: